Kompas SMPN 20 Batam Gelar Bazar Jagung

Penulis: Ilisa Maja Xaviera Kelas 7B

SMPN 20 Batam-Kompas atau Komunitas Pelajar Asyik dan Cerdas SMPN 20 Batam melaksanakan kegiatan program kegiatan kewirausahaan di depan sanggar pada Selasa (30/01).

Bazar tersebut menjual berbagai makanan dan minuman khas Jagung. Bakwan jagung, sup jagung, es jagung, nasi jagung menjadi andalan penjualan pada bazar ini.

“Sangat seru dan asyik sekali karena kita belajar menjadi penjual”, ungkap Jesika salah satu peserta didik anggota komunitas.

Dengan diadakannya bazar Kompas tau Komunitas Pelajar Asyik dan Cerdas diharapkan peserta didik SMPN 20 Batam dapat belajar menjadi produsen dan menjadi cikal bakal pengusaha handal di masa yang akan datang.

Kabar Sekolah Lainnya

Download App Web Sekolah

Nikmati Cara Mudah dan Menyenangkan Ketika Membaca Buku, Update Informasi Sekolah Hanya Dalam Genggaman

Download App Web Sekolah

Nikmati Cara Mudah dan Menyenangkan Ketika Membaca Buku, Update Informasi Sekolah Hanya Dalam Genggaman